Tutorial Flat Long Shadow Icons

Prikinymous - Hy Sobat, pada kesempatan ini saya akan memberikan tutorial Photoshop, yaitu Design Flat. Untuk lebih lengkapnya, Flat Long Shadow icons. Sudah taukah anda Flat Long Shadow icons ? flat long shadow icons yaitu icon berbentuk datar dengan bayangan panjang di sekitar iconya. Bagi sobat yang ingin membuatnya, berikut ini langkah-langkahnya.

Flal Long Shadow icons
   1. Buka Photoshop
   2. Klik File --> New ukuran terserah [ usahakan persegi ]
   3. Buat layer baru, kemudian buat sebuah persegi menggunakan Rounded 
       Rectangle Tool




   4. Buat layer baru, Bentuk sebuah logo menggunakan Custom Shape Tool 
       [ saya menggunakan bentuk love ]



   5. Buat layer baru, Buat long shadow menggunakan Pen Tool, bentuk
       seperti gambar di bawah


   6. Klik kanan, kemudian pilih Fill dan ganti contents menjadi Black dan
      Opacity 30%


   7. Klik OK, kemudian sesuaikan urutan layer [ layer 3 di bawah layer 2 ]


   8. Load Selection layer 1 dengan cara tekan Ctrl + klik kolom layer 1,
       kemudian gunakan Magic Wand Tool
   9. Klik kanan bagian yang terseleksi dan klik Select Inverse
   10. Kembali sorot layer 3, kemudian tekan tombol Delete/Backspace


   11. Maka hasilnya akan seperti berikut


   12. Simpan dan selesai !

Sampai di sini Tutorial yang cukup panjang dari saya kali ini, nantikan tutorial selanjutnya. Semoga Bermanfaat !

6 Responses to "Tutorial Flat Long Shadow Icons"

Silahkan, Tinggalkan Jejak sobat !
Prikinymo Blog

notifikasi
close